Evaluasi Pencatatan Sistem Pergudangan Pada Koperasi Hikmah Pacitan

Rizqi Wahyu Permadi - Program StudiTeknikInformatikaUniversitasYudhartaPasuruan, Yhony Agus Setya .

Abstract


ABSTRAKSI : Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana evaluasi system pergudangan pada Koperasi Hikmah di Pacitan. Analisis pergudangan dimulai pada Koperasi Hikmah dengan menganalisis sistem barang masuk dan barang pada gudang, sampai pengeluaran barang pada gudang dan analisis pada sistem pergudangan. Dalam analisis tersebut dibantu dengan penggunaan software visual basic 0,6 yang merupakan sebuah software bantuan untuk teknik kuantitatif. Melalui penelitian ini didapatkan bahwa Koperasi Hikmah masih memiliki banyak kekurangan pada sistem pergudangan yang ada dan perlu melakukan perbaikan dalam sistem pergudangan tersebut mulai dari proses barang masuk, pendataan barang pada gudang, dan proses barang keluar. Saran dari penelitian ini adalah Koperasi Hikmah Pacitan perlu untuk meningkatkan sistem pergudangan barang untuk mengurangi biaya dan waktu dalam melakukan pengoperasian sehingga sistem pergudangan yang ada di Koperasi Hikmah dapat menjadi lebih efektif dan efisien. Kata kunci :Sistem pergudangan dan pendistribusian,


Full Text:

Untitled

References


Arikunto, S. 2002. Prosedur Suatu Penelitian: Pendekatan Praktek.Edisi Revisi Kelima. Penerbit Rineka Cipta. Jakarta.

Jogiyanto, HM. Dkk. 1990. Sistem Teknologi Informasi. Yogyakarta: Andi. yogyakarta. [3] Jogiyanto.2009.Sistem Teknologi Informasi. Andi. Yogyakarta. [4] Oetomo, Sutedjo Budi Dharma. 2006. Perencanaan Dan Pembangunan Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi. [5] Sugyono. (2003). Statistik untuk Penelitian [6] Cetakan Kesembilan. Bandung: Alfa Beta. [7] Sutabri Tata. 2005. Analisa Sistem Informasi. Andi Publisher. Yogyakarta. [8] Soherman Bonnie & Pinontoan Marion. 2008.Designing Information System. Elex Media Komputindo. Jakarta. [9] Syaril, ahmad. 2012 Perkembangan Sistem Informasi Pergudangan Berbasis Jaringan Pada PT. Interkoneksi Persada. [10] Witarto.2004. Memahami Sistem Informasi. Informatika. Bandung [11] Wing wahyu winarno. 2004. Terstruktur Teori dan Praktek Aplikasi Bisnis, Jakarta : Penerbit Indeks.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.